Tuesday 10 November 2015

Dak Keraton Murah Jabodetabek

Dak Keraton adalah metode plat lantai yang lebih efisien dan praktis dengan beberapa keuntungan seperti mengurangi bahan material yang akan digunakan,tenaga kerja yang diperlukan lebih sedikit daripada cor beton konvensional, hanya membutuhkan sekitar 5 sampai 6 orang. Proses menunggu pengeringan tidak membutuhkan waktu lama, tidak seperti cor beton konvensional yang membutuhkan waktu 21 hari sampai bekesting (penyanggah besi) bisa dilepas.








KEKUATAN material ini sudah diuji laboratorium yang mendapat hasil bawah keraton akan melendut pada beban diatas 500 kg/m. Hasil ini sesuai dengan loading Test-II No LB/BPPU/001-12/IX/9906.09.99.
Ketebalan dak dibuat 15 cm sehingga estimasi perkiraan pembebanan :
a.Untuk beban 500 kg / m2 kuat hingga bentangan 3,6 m
b.Untuk beban 400 kg / m2 kuat hingga bentangan 3,8 m
c.Untuk beban 300 kg / m2 kuat hingga bentangan 4,2 m
  d.Untuk beban 200 kg / m2 kuat hingga bentangan 4,65 m
e.Untuk beban 100 kg / m2 kuat hingga bentangan 5,4 m

Bisa menghemat uang beli papan cor, seperti kita ketahui papan cor yang sudah kita gunakan tidak bisa lagi dimanfaatkan sehingga akan terbuang percuma. Pada pemasangan dak lantai keraton papan cor hanya diperlukan pada kolom yang dipinggir saja. Kita juga tidak memerlukan triplek lagi karena adukan otomatis tertampung pada ruang antara satu lonjoran keraton dengan yang lainnya sangat efisien dari segi biaya.

Tidak memerlukan tiang penyangga atau memerlukan hanya sedikit penyangga pada bentangan 3-4 meter pada awal pemasangan untuk menahan lendutan awal. Berbeda dengan metode cor konvensional yang memerlukan banyak papan penyangga sehingga ruang di bawahnya akan penuh dengan kayu, akibatnya pengerjaan dinding bawah menjadi tertunda dan kayu bekas penyangga menjadi terbuang percuma.

Waktu pengerjaan lebih singkat karena tidak perlu menganyam besi tulangan maka waktu yang dibutuhkan untuk mempersiapkan lantai dak juga menjadi lebih singkat dan tidak membutuhkan perancah kayu sehingga ramah lingkungan dengan penggunaan kayu yang sangat sedikit. Pada saat pemasangan tidak mengganggu lantai bawahnya, karena tidak memerlukan penyangga perancah seperti pada pembuatan plat lantai beton biasa. Lebih cepat sehingga dapat membuat plat/dak beton tanpa harus membongkar atap rumah keseluruhan. Tidak hanya itu, bila rumah/gedung yang dibangun dari awal dengan menggunakan bekesting yang minim, pekerjaan finishing di lantai bawah dapat segera diselesaikan tanpa harus menunggu selesainya pembuatan plat/dak beton atasnya. Waktu yang dibutuhkan hanya 1/4 dari waktu yang dibutuhkan untuk membuat lantai dak dengan metode konvensional.








Kami siap mewujudkan perencanaan membangun lantai tingkat rumah/ gedung anda karena kami ahli dan pengalaman dalam pemasangan Dak Keraton dengan SDM kami yang khusus dalam pemasangan dak beton dan telah teruji. Terima kasih telah mengunjungi situs kami, semoga anda bisa mempercayai jasa dan layanan Dak Keraton kami.


Konsultasikan segera kebutuhan anda kepada kami
Hubungi : 0812 9166 7688
Website utama kami : www.renovasingedakmurah.com


Lihat Artikel Lainnya :

1 comment:

  1. Harrah's Lake Tahoe Hotel & Casino, Stateline, NV
    Harrah's Lake Tahoe Hotel & Casino is a Casino in Stateline, Nevada, 영주 출장안마 United States 거제 출장샵 and is open daily 24 과천 출장샵 hours. The casino's 60000 화성 출장마사지 square 청주 출장샵 foot gaming space features

    ReplyDelete